PERAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE CHATGPT DALAM PERENCANAAN PEMBELAJARAN DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Main Article Content

Serdianus Serdianus
https://orcid.org/0000-0003-4504-1781
Tjendanawangi Saputra

Abstract

This study aims to provide an alternative solution to the problems that teachers often experience in preparing lesson plans and assessment instruments. Problems that often arise are learning plans that are not contextualized, only using teaching plans that already exist on the internet, lack of time in preparing assessment instrument. Through a quantitative approach with library research method, the researcher collected data about ChatGPT then analyzed with two prompts. The results showed that ChatGPT can generate teaching plans and assessment instruments in less than 10 minutes. The first prompt only took about 5 minutes, while the second prompt took less than 2 minutes. This shows that the use of ChatGPT is very effective in teaching planning.


Penelitian ini bertujuan untuk memberikan salah satu alternatif solusi terhadap masalah yang sering dihadapi guru dalam menyusun perencanaan pembelajaran baik berupa RPP maupun instrumen penilaian. Masalah yang sering muncul adalah perencanaan pembelajaran yang tidak kontekstual, hanya menggunakan RPP yang sudah ada di internet, kurangnya waktu dalam mempersiapkan perangkat pembelajaran. Hal ini dapat diselesaikan dengan menggunakan Artificial Intelligence (AI) ChatGPT. Melalui pendekatan kuantitatif dengan metode penelitian pustaka, peneliti mengumpulkan data tentang ChatGPT kemudian menganalisis dengan dua prompt. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ChatGPT dapat menghasilkan RPP dan instrumen penilaian kurang dari 10 menit. Prompt pertama hanya membutuhkan waktu sekitar 5 menit, sedangkan prompt kedua kurang dari 2 menit. Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan ChatGPT sangat efektif dalam perencanaan pembelajaran.

Article Details

How to Cite
Serdianus, S., & Saputra, T. (2023). PERAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE CHATGPT DALAM PERENCANAAN PEMBELAJARAN DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0. Masokan Ilmu Sosial Dan Pendidikan, 3(1), 1–18. https://doi.org/10.34307/misp.v3i1.100
Section
Articles

References

Arief, Sandy. “ChatGPT: Refleksi terhadap Integritas Akademik.” UNNES (Universitas Negeri Semarang). Diakses Maret 2, 2023. https://unnes.ac.id/gagasan/chatgpt-refleksi-terhadap-integritas-akademik.

Campusnesia. “Sejarah OpenAI AI: Pencipta ChatGPT yang Lagi Viral - Campusnesia.co.id.” Diakses Februari 27, 2023. http://www.campusnesia.co.id/2022/12/mengenal-openai-ai-pencipta-chatgpt.html.

Cashman, Cameron. “What Is Chat GPT? | HP® Tech Takes.” HP Tech Takes: Exploring Today’s Technology for Tomorrow’s Possibilities. Last modified Februari 27, 2023. Diakses Maret 7, 2023. https://www.hp.com/us-en/shop/tech-takes/what-is-chatgpt.

Chen, Yi, dan Yun Li. Computational Intelligence Assisted Design in Industrial Revolution 4.0. New York: CRC Press, 2018.

Darmalaksana, Wahyudin. “Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka dan Studi Lapangan.” Pre-print Digital Library UIN Sunan Gunung Djati Bandung (2020): 1–6.

Effendi, Andrey Caesar, dan Prasasto Satwiko. “Peran Artifical Intelligence dalam Tahap Perencanaan dan Perancangan Desain Arsitektur.” JoDA Journal of Digital Architecture Vol. 1, no. 1 (2021): 52–59. http://journal.unika.ac.id/index.php/joda/article/view/3682.

Fachri. “Perencanaan Pengajaran dalam Pembelajaran.” BDK Makassar Kementerian Agama RI. Last modified Mei 29, 2020. Diakses Maret 1, 2023. https://bdkmakassar.kemenag.go.id/berita/perencanaan-pengajaran-dalam-pembelajaran.

Fachrizal, Rafki. “Selain ChatGPT, Ini Deretan AI Gratis yang Bisa Bantuin Kerjaan Anda - Semua Halaman - Info Komputer.” Info Komputer. Last modified Februari 14, 2023. Diakses Maret 7, 2023. https://infokomputer.grid.id/read/123683794/selain-chatgpt-ini-deretan-ai-gratis-yang-bisa-bantuin-kerjaan-anda?page=all.

Ibrahim, Nini. Perencanaan Pembelajaran: Teoretis dan Praktis. Jakarta: Mitra Abadi, 2014. http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/940/1/Perencanaan Pembelajaran_Nini Ibrahim_.pdf.

Jaya, Farida. Perencanaan Pembelajaran. Medan: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Sumatera Utara, 2019.

Kinasih, Arum Mawar. “Problematika Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran di SD Muhammadiyah 14 Surabaya.” Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2017. http://eprints.ums.ac.id/50853/1/ARTIKEL PUBLIKASI.pdf.

Lim, Tai Wei. Industrial Revolution 4.0, Tech Giants, and Digitalized Societies. Singapore: Palgrave Macmillan, 2019.

Lund, Brady D., dan Ting Wang. “Chatting About ChatGPT: How May AI and GPT Impact Academia and Libraries?” Library Hi Tech News, 2023.

Malau, Andre, dan Andrew Scott Brake. “Gambar Allah Menurut Kejadian 1:26-28 dan Implikasinya bagi Pengembangan Artificial Intelligence.” Jurnal Ilmu Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 3, no. 1 (2022): 1.

Martono. “Pengaruh Perencanaan Pembelajaran Terhadap Peningkatan Kualitas Mengajar Guru di SMP Negeri 2 Maros.” Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 2014. https://repositori.uin-alauddin.ac.id/2657/1/Martono.pdf.

Milmo, Dan. “ChatGPT allowed in International Baccalaureate essays.” The Guardian. Last modified Februari 27, 2023. Diakses Maret 16, 2023. https://www.theguardian.com/technology/2023/feb/27/chatgpt-allowed-international-baccalaureate-essays-chatbot.

Novalita, Rahmi. “Pengaruh Perencanaan Pembelajaran terhadap Pelaksanaan Pembelajaran (Suatu Penelitian terhadap Mahasiswa PPLK Program Studi Pendidikan Geografi FKIP Universitas Almuslim).” Lentera Vol. 14, no. 2 (2019): 56–61. https://media.neliti.com/media/publications/147059-ID-pengaruh-perencanaan-pembelajaran-terhad.pdf.

Popkova, Elena G., Yulia V. Ragulina, dan Aleksei V. Bogoviz. “Fundamental Differences of Transition to Industry 4.0 from Previous Industrial Revolutions.” In Industry 4.0: Industrial Revolution of the 21st Century: Studies in System, Decision and Control, diedit oleh Elena G. Popkova, Yulia V. Ragulina, dan Aleksei V. Bogoviz, 21–29. Switzerland: Springer, 2019.

Quintans-júnior, Lucindo José, Ricardo Queiroz Gurgel, Adriano Antunes de Souza Araújo, Dalmo Correia, dan Paulo Ricardo Martins-Filho. “ChatGPT: The New Panacea of the Academic World.” Revista da Sociedade Brasileira de Medicina Tropical-Journal of the Brazilian Society of Tropical Medicine Vol. 56, no. 2 (2023): 1–2.

Ridwan, Muannif, Bahrul Ulum, Fauzi Muhammad, Islam Indragiri, dan Uin Sulthan Thaha Saifuddin Jambi. “Pentingnya Penerapan Literature Review pada Penelitian Ilmiah (The Importance Of Application Of Literature Review In Scientific Research).” Jurnal Masohi Vol. 2, no. 1 (2021): 42–51. http://journal.fdi.or.id/index.php/jmas/article/view/356.

Rizkinaswara, Leski. “Revolusi Industri 4.0 – Ditjen Aptika.” Direktorat Jenderal Aplikasi Informatika. Last modified Januari 28, 2020. Diakses Februari 27, 2023. https://aptika.kominfo.go.id/2020/01/revolusi-industri-4-0/.

Rizky, Muhammad, dan Randy W. Nandyatama. “Polemik ChatGPT: Bagaimana Perguruan Tinggi Harus Bersikap? – Unit Inovasi Akademik FISIPOL UGM.” Unit Inovasi Akademik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada. Last modified Februari 6, 2023. Diakses Maret 6, 2023. https://uia.fisipol.ugm.ac.id/polemik-chatgpt-bagaimana-perguruan-tinggi-harus-bersikap/.

Roihan, Ahmad, Po Abas Sunarya, dan Ageng Setiani Rafika. “Pemanfaatan Machine Learning dalam Berbagai Bidang: Review paper.” IJCIT (Indonesian Journal on Computer and Information Technology) 5, no. 1 (2020): 75–82.

Saputra, Tjendanawangi. “Signifikansi Teori Horace Bushnell bagi Pendidikan Keluarga Kristiani di Era Revolusi Industri 4.0.” Jurnal Abdiel: Khazanah Pemikiran Teologi, Pendidikan Agama Kristen dan Musik Gereja Vol. 6, no. 1 (2022): 55–72.

Sari, Milya, dan Asmendri. “Penelitian Kepustakaan (Library Research) dalam Penelitian Pendidikan IPA.” NATURAL SCIENCE: Jurnal Penelitian Bidang IPA dan Pendidikan IPA 6, no. 1 (2020): 41–53. https://ejournal.uinib.ac.id/jurnal/index.php/naturalscience/article/view/1555/1159.

Setiawan, Adi, dan Ulfah Khairiyah Luthfiyani. “Penggunaan ChatGPT Untuk Pendidikan di Era Education 4.0: Usulan Inovasi Meningkatkan Keterampilan Menulis.” Jurnal PETISI Vol. 4, no. 1 (2023): 49–58. https://unimuda.e-journal.id/jurnalteknologiinformasi/article/download/3680/1334.

Wiyakintra, Andera. “Persaingan AI Makin Ketat, Microsoft Pasang Teknologi ChatGPT di Word, Outlook, dan PowerPoint : Okezone techno.” OKEtechno. Last modified Februari 14, 2023. Diakses Februari 27, 2023. https://techno.okezone.com/read/2023/02/14/54/2764838/persaingan-ai-makin-ketat-microsoft-pasang-teknologi-chatgpt-di-word-outlook-dan-powerpoint.

Wooldrige, Michael. A Brief History of Artificial Intelligence: What It Is, Where We Are, and Where We Are Going. Toronto: Flatiron Books, 2021.

Ye, Weiwu, Shihong Li, Shuaibing Liu, dan Yuan Zhou. “Application of Artificial Intelligence Technology in Martial Arts Education Governance.” Hindawi: Discrete Dynamics in Nature and Society Vol. 2, no. 1 (2022): 1–12.

Yu, Shengquan, dan Yu Lu. An Introduction to Artificial Intelligence in Education. Bridging Human and Machine: Future Education with Intelligence. Singapore: Springer Nature Singapore Pte Ltd., 2021. https://doi.org/10.1007/978-981-16-2770-5.

“AI dan Masa Depan Pendidikan.” Republika. Last modified Januari 9, 2023. Diakses Maret 1, 2023. https://www.republika.id/posts/36223/ai-dan-masa-depan-pendidikan.

“Introducing ChatGPT.” Diakses Maret 7, 2023. https://openai.com/blog/chatgpt.

“Sekilas Pandang Revolusi Industri 4.0.” Jendela Pendidikan dan Kebudayaan Kemdikbud Republik Indonesia. Last modified Desember 2022. Diakses Februari 27, 2023. https://jendela.kemdikbud.go.id/v2/fokus/detail/sekilas-pandang-revolusi-industri-4-0.